Fransiska Dimitri Inkiriwang dan Mathilda Dwi Lestari yang sama-sama berasal dari organisasi pecinta alam Mahitala Unpar, Bandung, akan berangkat ke Alaska, Amerika Serikat guna menaklukkan puncak gunung Denali (6190 mdpl).Agen Bola Terpercaya
Mereka memulai perjalanannya dari terbang ke Amerika dari bandara Soekarno Hatta, Cengkareng pada 12 Juni 2017. Selanjutnya, ekspedisi pendakian akan dimulai pada 18 Juni mendatang.
Denali adalah puncak tertinggi di dunia setelah Aconcagua (6961 mdpl) di Argentina dan Everest (8848) di Nepal.Agen Casino Terbaik
Sejauh ini mereka telah menaklukkan lima puncak tertinggi, termasuk Aconcagua, di Argentina pada 1 Februari 2016. Mereka pun telah berhasil mencatatkan namanya sebagai tim perempuan Indonesia pertama yang berhasil mendaki puncak tertinggi di Antartika, Vinson Massif (4892 mdpl) pada 4 Januari 2017.Agen Poker Indonesia Terbesar
"Tim telah mempersiapkan operasional, memantapkan fisik, mental, dan memenuhi kebutuhan logistik. Berbagai menu latihan fisik seperti latihan beban, lari jauh, lari trek, yoga, berenang, climbing, bouldering, dan lainnya telah menjadi rutinitas harian yang dijalani keduanya selamla hampir lima bulan ke belakang," demikian keterangan dari tim WISSEMU (The Women of Indonesia’s Seven Summits Expedition Mahitala-Unpar) yang diterima CNNIndonesia.com.
Dalam keterangannya disebutkan ekspedisi pendakian ke gunung Denali memiliki tantangan tersendiri. Gunung tersebut terkenal dengan jalur pendakian yang panjang, bahkan melebihi jalur pendakian Everest.
Itulah sebabnya Denali memiliki julukan sebagai The Tallest Mountain in The World. Gunung Denali memiliki perubahan jarak elevasi dari basecamp menuju puncak yang terpanjang yaitu mencapai 4000 meter. Adapun perubahan jarak elevasi dari basecamp menuju puncak adalah sebesar 3700 meter.
Tantangan lainnya dari Gunung Denali adalah suhu yang eksrem yaitu pada titik -60c dan mencapai -83c dengan tambahan angin. Selain itu Denali National Park Service tidak menyediakan jasa portir sehingga setiap pendaki harus membawa seluruh kebutuhan logistik tim sendiri yang dibagi pada ransel di pundak dan menarik sled.
"Operasional pendakian kali ini diperkirakan akan memakan waktu 22 hari dengan total beban yang akan dibawa masing-masing adalah sekitar 40kg," keterangan tambahan dalam rilis tersebut.
Denali yang berarti The Great One adalah nama pemberian suku Koyukon Athabascan yang merupakan penghuni asli di sekitar gunung tersebut. Pada 1896 gunung tersebut dikenal dengan nama Mckinley yang diadaptasi dari nama Presiden Amerika kala itu, William McKinley. Nama resmi gunung itu diubah kembali jadi Denali pada 2015 silam oleh Presiden AS kala itu, Barack Obama.
0 komentar:
Posting Komentar