Rabu, 23 Agustus 2017

10:17
Usai ke TMP Kalibata, Sekjen Partai Komunis Vietnam Temui Jokowi


Mata Lelaki - Sekjen Partai Komunis Vietnam Nguyen Phu Trong baru saja berkunjung ke Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta Selatan. Setelah itu, dia akan ke Istana Merdeka untuk bertemu Presiden Jokowi. Agen Bola Terpercaya

Nguyen dijadwalkan tiba di Istana Merdeka, Jl Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, pukul 10.30 WIB, Rabu (23/8/2017). Biasanya ada sambutan untuk tamu negara yang dilakukan di Istana. Agen Casino Terbaik

Jokowi dan Nguyen akan menandatangani sejumlah nota kesepahaman (MoU). Sebelumnya mereka akan melakukan pertemuan bilateral. Agen Poker Indonesia Terbesar

"Ada beberapa MoU, tidak bisa saya sampaikan di sini. Nanti pas kunjungannya lah ya," kata Menlu Retno Marsudi di Pusdiklat Kemlu, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Minggu (20/8).

Vietnam menganut sistem monopartai sehingga hanya ada Partai Komunis saja di sana. Kedatangan Nguyen pun tak berkaitan dengan ideologi partainya, karena Indonesia berideologi Pancasila.

Pada September 2011, Perdana Menteri Vietnam sekaligus merangkap Politbiro Partai Komunis Vietnam juga pernah berkunjung ke Indonesia. Jubir presiden Johan Budi SP sebelumnya juga menyatakan bahwa kunjungan ini adalah wajar karena partai penguasa biasa melakukan kunjungan kenegaraan.

Sebelumnya, Nguyen juga telah berkunjung ke MPR, DPR, dan DPD RI. Ada banyak hal yang dibahas oleh parlemen sebelum bertemu Presiden Jokowi. 


0 komentar:

Posting Komentar